Operator Quality Control
PT METAL MANUFAKTURING INDONESIA
NGANJUK, JAWA TIMUR
PT METAL MANUFAKTURING INDONESIA
OPERATOR QUALITY CONTROL
KUALIFIKASI :
- Pendidikan Min. SMK (diutamakan permesinan)
- Fresh graduate / berpengalaman sebagai Operator QC Min. 1 Tahun (diutamakan)
- Mampu menggunakan alat ukur (Calliper, Micrometer, Fillet, dll) dan membaca gambar
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office (Word, Excel) jadi nilai plus
- Memiliki sertifikasi QC menjadi nilai plus
- Memiliki jiwa kepemimpinan
- Penempatan Jatikalen, Nganjuk
DESKRIPSI PEKERJAAN :
- Melakukan pengecekan produk melalui visual dan pengukuran
- Melakukan pengetesan terhadap produk hasil produksi
- membuat Cheecksheet pengukuran
- Membuat keputusa ok/tidak, disertai dengan label
INFORMASI :
- Untuk melamar Klik tombol Lamar Sekarang dibagian atas
CV PREMIUM
Lihat SemuaIKLAN
Pelatihan Premium
Lihat SemuaKonsultasi
Lihat SemuaDeskripsi Perusahaan
Perusahaan pertama kali didirikan Ir. Djunaedy Widjaja berlokasi di Waru, memulai perjalanan sebagai perusahaan pembuat cetakan (mouldmaking) pada tahun 2003
Dengan sistem terintegrasi dan tim desain yang handal, kami memastikan setiap produk dibuat dengan presisi tinggi, dari tahap konsep hingga produk jadi
Metal Manufakturing Indonesia memperluas bisnisnya dengan mengembangkan layanan stamping/punching untuk industri peralatan dapur dan otomotif
Metal Manufakturing Indonesia bergabung dengan komunitas Astra Group. Langkah ini memperkuat posisi kami dalam industri manufaktur, dengan menawarkan produk metal packaging berkualitas tinggi untuk berbagai kebutuhan