
OPERATOR PRODUKSI
SMKN 3 JOMBANG
JOMBANG, JAWA TIMUR
PT CHEIL JEDANG INDONESIA
OPERATOR PRODUKSI
Kualifikasi :
-Pria/Wanita
-SMA/SMK/D3/S1
-Memiliki pemahaman yang baik tentang Kimia dan biologi
-Dapat bekerja secara team maupun individu
-Dapat bekerja cepat dan memiliki kemampuan adaptasi tinggi
INFORMASI :
- Walk In Interview di BKK SMK Negeri 3 Jombang (Jam Kerja)
- Pendaftaran ditutup pada tanggal 22 Mei 2024
- Seleksi dilaksanakan pada hari Senin, 27 Mei 2024 di Aula SMK Negeri 3 Jombang, Pukul 07.00 - Selesai
CV PREMIUM
Lihat SemuaIKLAN
Pelatihan Premium
Lihat SemuaKonsultasi
Lihat SemuaDeskripsi BKK
1. Landasan Hukum Pendirian BKK.
Berdasarkan surat keputusan Direktur Jendral Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja
Nomor : Kep.4587/BP/1994 Tentang Petunjuk Teknis Bursa Kerja Khusus.
2. Fungsi BKK
Lembaga /Unit berperan melakukan penyaluran/penempatan dan mempertemukan pencari kerja dengan pengguna tenaga kerja (alumni SMK / SMA, MAN se- Kabupaten Jombang, khususnya Alumni SMK Negeri 3 Jombang).
3. Kegiatan Utama BKK
- Memberikan Informasi Pasar Kerja
- Pendaftaran Pencari Kerja
- Memberikan Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan
- Penyaluran dan Penempatan Pencari Kerja