Detail Lowongan
Operator Produksi, Maintenance
PT CISINDO
CIKARANG, JAWA BARAT
01 Agustus 2025
1461

PT CISINDO
OPERATOR PRODUKSI, MAINTENANCE UTILTY

KUALIFIKASI OPERATOR PRODUKSI :
- Laki laki
- Lajang
- Usia max 25 tahun
- Lulusan min SMK Jurusan Teknik Permesinan
- Fresh Graduate welcome/berpengalaman (diutamakan bisa mengoperasikan mesin Grinding/ Wirecut)
- Mampu membaca gambar teknik
- Mampu menggunakan alat ukur (min. Caliper & Micrometer)
- Tidak sedang kuliah
- Tidak alergi debu dan tidak buta warna

KUALIFIKASI MAINTENANCE UTILTY :
- Laki laki
- Lajang
- Usia max 25 tahun
- Lulusan min SMK Jurusan Teknik Elektro/Listrik/Pemeliharaan Mesin Industri) Pengalaman dalam menangani mesin-mesin produksi atau mesin- mesin utility (seperti chiller, cooling tower, kompresor, dll.)
- Pengalaman min. 1th
- Perbaikan alat elektronik seperti AC, Las Listrik, Las Argon > Tidak sedang kuliah
- Berkomunikasi dengan baik

INFORMASI :
- Untuk melamar Klik tombol Kirim Email dibagian atas
- Kirimkan CV dengan subject : POSISI

CV PREMIUM
Lihat Semua
IKLAN
Konsultasi
Lihat Semua
Deskripsi Perusahaan

Cisindo adalah salah satu perusahaan terkemuka untuk layanan EDM-Wire, Precision Part dan Engineering. Selain itu kami juga membuat custom Gauge, sperti plug, snap dan ring gauge.

Mempunyai sertifikat ISO 9001:2015 sejak tahun 2018 dan mempunyai lebih dari 100 customer aktif yang memesan produk kami. Fasilitas produksi meliputi 5 Axis machining, EDM, Wirexut, Grinding, CNC Lathe dan juga beberapa peralatan lainnya.

PT Cisindo Indonesia beralamat di Jl. Industri Sel. IV, Pasirsari, Cikarang Sel. GG5D, Jawa Barat 17530.