Sales Taking Order
PT Sinar Sosro
CIANJUR, JAWA BARAT
Tugas dan Tanggungjawab :
- Kunjungan ke outlet/toko yang telah bekerjasama berdasarkan call plan
- Melakukan penjualan dan promosi produk kepada outlet/toko
- Mencapai target penjualan
- Mencari New Outlet Order (NOO)
- Melakukan penagihan berdasarkan faktur
- Menjaga hubungan dengan toko/outlet yang telah bekerjasama
- Memperluas dan meratakan pendistribusian Produk
CV PREMIUM
Lihat SemuaIKLAN
Pelatihan Premium
Lihat SemuaKonsultasi
Lihat SemuaDeskripsi Perusahaan
Pada tahun 1940, keluarga Sosrodjojo memulai usahanya di kota Slawi, Jawa Tengah dengan memproduksi dan memasarkan teh seduh dengan merk Teh Cap Botol. Pada tahun 1960, Soegiharto Sosrodjojo dan saudara-saudaranya hijrah ke Jakarta untuk mengembangkan usaha keluarga Sosrodjojo kepada masyarakat di Jakarta. Lalu tahun 1965, usaha memperkenalkan Teh Cap Botol ini dilakukan dengan melakukan strategy Cicip Rasa yakni mendatangi pusat-pusat keramaian seperti pasar. Lalu mulai memasak dan menyeduh teh langsung di tempat. Tetapi cara ini kurang berhasil.