KISAH PETANI MILENIAL BANDUNG SUKSES EKSPOR KOPI ARABIKA KE TIMUR TENGAH HINGGA EROPA

261 x ditonton 2 tahun yang lalu

Satrea Amambi, petani milenial asal Bandung ini sukses memanfaatkan potensi besar dari komoditas kopi arabika yang ada di wilayahnya menjadi produk bernilai ekonomi dengan menembus pasar global.

Sejak tahun 2014, pemuda asal Desa Laksana, Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung, Jawa Barat ini mengelola Kopi Wanoja dari yang hanya 1,5 hektar kini berkembang menjadi 20 hektar.

Dimulai dari menjual di pasar roastery, agregator, hingga e-commerce, Satrea mengembangkan usahanya ke pasar ekspor di tahun 2020. Kerja kerasnya terbayar, ia pun berhasil mengekspor kopi olahannya hingga ke Jepang, Uni Emirat Arab, dan Jerman.


Komentar
Tambah
IKLAN
CV PREMIUM
Lihat Semua

Angka Pengangguran di Tanah Air Masih Tinggi

50 x ditonton 8 bulan yang lalu

Anak Desa Sukses Jadi Miliarder Dari Usaha Sembako

184 x ditonton 1 tahun yang lalu

Pabrik Smelter Nikel Hadir di Kaltim, Serap 1.700 Tenaga Kerja Lokal

262 x ditonton 1 tahun yang lalu

PT Sumiden Sintered Componen Indonesia | Spill Psikotes sampai Medical Check Up

1215 x ditonton 1 tahun yang lalu

5 Tips Ngelawan Malas & Rebahan

240 x ditonton 2 tahun yang lalu

Program Makan Siang Gratis Libatkan UMKM

191 x ditonton 10 bulan yang lalu

Kuliah Parawisata Mau Jadi Apa? | STPB (Enhaii Bandung)

500 x ditonton 1 tahun yang lalu

Thoughts On Priorities

481 x ditonton 1 tahun yang lalu

Bagaimana cara mindset bekerja?

149 x ditonton 1 tahun yang lalu

It's My Dream, Not Hers!!!

200 x ditonton 1 tahun yang lalu