Cara Sukses Usaha Ayam Geprek
310 x ditonton 8 bulan yang lalu
Di video ini, kami akan membagikan tips dan trik usaha ayam geprek yang bisa membantu kamu memulai dan mengembangkan bisnis kuliner ini dengan sukses.
Strategi yang perlu kamu ketahui untuk sukses, mulai dari: Riset Pasar, Resep dan Kualitas, Branding dan Promosi, Manajemen Keuangan, Pelayanan Pelanggan.
Tips sukses usaha apa lagi yang ingin diketahui? komen dibawah ya.
Sumber : yt/Ubed Jaya