Terjun Ke Pertanian Padi usai pulang dari Jepang

228 x ditonton 11 bulan yang lalu

Makmur Santoso, petani asal Desa Cilibur, Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes, mantap terjun ke dunia pertanian usai merantau di Jepang selama 6 tahun. Ia pun memilih menjadi petani padi di kampung halamannya sebagai profesi barunya seusai pulang dari Negeri Sakura.

Makmur awalnya merasa prihatin dengan banyaknya lahan pertanian di Indonesia yang terbengkalai. Maka, dengan ketekunannya menabung selama bekerja di perusahaan manufaktur di Jepang, ia membeli sebuah lahan pertanian di desanya untuk kemudian ia tanam komoditas padi.

Kerja kerasnya membuahkan hasil, kini Makmur memiliki lahan pertanian padi seluas 1,5 hektar yang ia kelola bersama istri dan orangtuanya sejak tahun 2019. Makmur juga berhasil mensejahterahkan petani di daerahnya dengan membeli gabah dengan harga yang layak dan tetap memperoleh keuntungan yang baik.

Sumber : Kementrian Pertanian


Komentar
Tambah
IKLAN
CV PREMIUM
Lihat Semua

Ubah Kulit Padi Jadi Arang Sekam Modal Sedikit Untung Membukit

211 x ditonton 7 bulan yang lalu

Makjreng Bisa Gak Ya UMP Mengejar Inflasi?

273 x ditonton 1 tahun yang lalu

Bersama Mahasiswa Penerima Beasiswa BRIN

147 x ditonton 1 tahun yang lalu

Rahasia Cepat Dapat Kerja

382 x ditonton 8 bulan yang lalu

BKKBISA News : Perusahaan Buka Lowongan di Jawa Timur

212 x ditonton 1 tahun yang lalu

Company Profile PT Semen Gresik

298 x ditonton 9 bulan yang lalu

Pendaftaran Rekrutmen BUMN 2024, Ayo Buruan!

325 x ditonton 11 bulan yang lalu

PENASARAN GIMANA DALAM NYA FREEPORT INDONESIA

294 x ditonton 2 tahun yang lalu

Kenapa hasil interview HR dan User sering kali berbeda ya? | Bicara HR

3588 x ditonton 2 tahun yang lalu

Ingin Dapat Beasiswa ??? Yuk Simak Podcast Kita

252 x ditonton 1 tahun yang lalu